Pemerintah Kota Bandar Lampung melalui Inspektorat melakukan monitoring kondisi pasca banjir sekaligus menyalurkan bantuan dari Pemerintah Kota Bandar Lampung untuk korban bencana banjir di wilayah Kecamatan Sukabumi-Bandar Lampung. Giat ini di Pimpin oleh Bapak Inspektur dan didampingi oleh jajaran Inspektorat bersama Camat Sukabumi serta Lurah yang wilayahnya terdampak banjir